JAKARTA, KOMPAS.com – Menyambut new normal, Taman Mini Indonesia Indah (TMII) menyiapkan protokol bagi karyawan, pengunjung dan fasilitas di sekitar.
“Pengunjung akan dibatasi maksimal sampai 20.000 orang per hari. Kalau sudah maksimal, semua pintu akan ditutup,” kata Humas TMII Sahda Silalahi kepada Kompas.com, Kamis (4/6/2020).
Baca juga: TMII Batasi Pengunjung Maksimal 20.000 Orang Per Hari Saat New Normal
Untuk pembelian tiket, Sahda menuturkan, pihaknya akan giat menyebarkan informasi mereka hanya menerima pembelian daring saja.
Kendati demikian, loket pembelian tiket tetap akan dibuka guna memeriksa bukti pembelian tiket secara daring.
Berikut daftar protokol new normal yang telah dipersiapkan oleh TMII gua menyambut kembali pengunjung yang telah Kompas.com rangkum:
Baca juga: 5 Alasan Kenapa Harus Kunjungi Museum Komodo dan Taman Reptil TMII
Baca juga: Melihat Taman Mini Indonesia Indah dari Kereta Gantung
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.