Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Beredar Video Dieng Banjir Lagi, Tempat Wisata Tetap Buka

Kompas.com - 10/02/2022, 16:04 WIB
Anggara Wikan Prasetya

Penulis

KOMPAS.com – Beredar video banjir dan tanah longsor yang melanda kawasan Dieng di Kabupaten Wonosobo dan Banjarnegara pada Rabu (9/2/2022).

Postingan salah satu akun Instagram, yakni @mountnesia pada Kamis (10/2/2022) menampilkan suasana banjir dan longsor tersebut.

Di caption postingan tersebut, disebutkan bahwa longsor terjadi di beberapa titik jalan menuju Dieng, yakni Kalilembu, Kecamatan Kejajat, Wonosobo.

Baca juga: Banjir Melanda, Jalur Wisata Dieng Dipastikan Aman

Menanggapi kejadian tersebut, Kepala UPT Dieng Banjarnegara Sri Utami mengatakan bahwa banjir disebabkan luapan air dari selokan karena curah hujan yang tingi.

Untuk kawasan wisata Dieng Banjarnegara, seperti Candi Arjuna, sambung dia, tidak terjadi tanah longsor.

“Tetapi curah hujan yang tinggi menyebabkan lumpur ada yang menumpuk di jalur Aswatama, tetapi sudah diatasi dan dibantu oleh alat berat Geodipa. Saya sedang mendampingi di lokasi,” kata Sri Utami kepada Kompas.com, Kamis.

Wisata Dieng Banjarnegara tetap buka

Wisatawan yang hendak berkunjung ke Dieng pun sudah bisa melakukannya karena tempat wisata tidak terdampak.

“Wisatawan sudah bisa berkunjung seperti biasa,” sambung Sri Utami.

Ilustrasi Dieng, Kawah Sikidang 2021.KOMPAS.com/ANGGARA WIKAN PRASETYA Ilustrasi Dieng, Kawah Sikidang 2021.

Melalui WhatsApp, ia juga membagikan beberapa video kepada Kompas.com bahwa tampak wisatawan yang sudah berkunjung ke Candi Arjuna dan Kawah Sikidang.

Ia mengatakan bahwa video yang dikirimkan direkam sekitar pukul 14.30 WIB di loket masuk Kawah Sikidang.

Baca juga: Apa Itu Embun Upas yang Muncul di Dieng dan Bagaimana Prosesnya?

“Prinsipnya, hari ini wisatawan tetap berkunjung ke Dieng,” tutur Sri Utami.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pengalaman ke Pasar Kreatif Jawa Barat, Tempat Nongkrong di Bandung

Pengalaman ke Pasar Kreatif Jawa Barat, Tempat Nongkrong di Bandung

Jalan Jalan
Libur Panjang Waisak 2024, KAI Operasikan 20 Kereta Api Tambahan

Libur Panjang Waisak 2024, KAI Operasikan 20 Kereta Api Tambahan

Travel Update
Pasar Kreatif Jawa Barat: Daya Tarik, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Pasar Kreatif Jawa Barat: Daya Tarik, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Travel Update
Berkunjung ke Pantai Nangasule di Sikka, NTT, Ada Taman Baca Mini

Berkunjung ke Pantai Nangasule di Sikka, NTT, Ada Taman Baca Mini

Jalan Jalan
10 Wisata Malam di Semarang, Ada yang 24 Jam

10 Wisata Malam di Semarang, Ada yang 24 Jam

Jalan Jalan
Tanggapi Larangan 'Study Tour', Menparekraf: Boleh asal Tersertifikasi

Tanggapi Larangan "Study Tour", Menparekraf: Boleh asal Tersertifikasi

Travel Update
Ada Rencana Kenaikan Biaya Visa Schengen 12 Persen per 11 Juni

Ada Rencana Kenaikan Biaya Visa Schengen 12 Persen per 11 Juni

Travel Update
Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Travel Update
Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Travel Update
World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

Travel Update
Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Travel Update
Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Travel Update
5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

Jalan Jalan
Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Travel Update
Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com