Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Spot Foto Instagramable di Lotte Alley, Serasa di Korea dan Jepang

Kompas.com - 08/12/2022, 10:06 WIB
Faqihah Muharroroh Itsnaini,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Lotte Alley merupakan salah satu tempat wisata kuliner dan nongkrong di pusat perbelanjaan Jakarta Selatan yang tengah populer di media sosial.

Lokasinya di Lantai LG Lotte Shopping Avenue, Jalan Prof. Dr. Satrio Kav 3 - 5, Karet, Kuningan, Jakarta Selatan.

Baca juga:

Tempat ini mengusung konsep ala Korea dan Jepang. Setiap sudutnya juga estetik dan Instagramable sehingga pas dijadikan sebagai spot foto untuk diunggah ke media sosial.

Berikut beberapa rekomendasi spot foto populer di Lotte Alley yang bisa kamu jadikan alternatif bila datang berkunjung.

Rekomendasi spot foto estetik di Lotte Alley

1. Pintu masuk

Lotte Alley, spot nongkrong baru di Lotte Shopping Avenue Jakarta Selatan. KOMPAS.com/FAQIHAH MUHARROROH ITSNAINI Lotte Alley, spot nongkrong baru di Lotte Shopping Avenue Jakarta Selatan.

Berdasarkan pengalaman Kompas.com saat berkunjung, Minggu (4/12/2022), Lotte Alley terlihat cukup ramai oleh rombongan anak muda, pasangan, dan keluarga yang membawa anak-anak.

Dari pintu masuk di dekat Ranch Market, akan terlihat tulisan "Lotte" yang besar di bagian depan. Di belakangnya, terdapat bangunan dengan kursi cokelat yang biasa digunakan sebagai tempat berfoto. 

Baca juga: 5 Festival Musim Dingin di Korea Selatan yang Cocok untuk Liburan

2. Kursi halte

Lotte Alley, spot nongkrong baru di Lotte Shopping Avenue Jakarta Selatan. KOMPAS.com/FAQIHAH MUHARROROH ITSNAINI Lotte Alley, spot nongkrong baru di Lotte Shopping Avenue Jakarta Selatan.

Masuk ke area dalam, terdapat "halt"" dengn kursi-kursi yang biasanya sering muncul sebagai adegan di drama Korea dan Jepang. 

Halte bus pertama bertuliskan 1126 dengan deretan kursi warna hijau. Menuju bagian dalam, banyak juga kursi-kursi berwarna biru dan hijau yang cocok dijadikan spot berfoto. 

Baca juga: Mampir ke Korea 360, Bisa Nikmati Konten K-Pop hingga Belajar Budaya

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

Travel Tips
Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com