Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Panduan Transportasi ke Swiss dari Indonesia, Bisa 1 Kali Transit

Kompas.com - 10/02/2023, 21:31 WIB
Suci Wulandari Putri Chaniago,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

KOMPAS.com- Swiss telah membuka pintu untuk para pelancong di seluruh dunia yang ingin datang berwisata ke sana, tak terkecuali pelancong dari Indonesia.

Turis asing yang akan bertandang ke Swiss kini tidak diwajibkan untuk tes PCR, tidak wajib vaksin booster, serta tidak wajib memakai masker.

Baca juga:

"Kami sudah kembali ke (situasi) normal), tidak ada batasan," kata CEO Interlaken, Switzerland, Daniel Sulzer, kepada Kompas.com pada Kamis (9/2/2023).

Sebagai info, Swiss adalah sauatu negara di Benua Eropa. Lokasinya tepatnya berada di utara Italia. Negara Swiss berada di tengah daratan dan tidak punya laut.

Panduan transportasi cara ke Swiss dari Indonesia

Khusus wisatawan nusantara yang belum pernah terbang ke Swiss sebelumnya, simak panduan transportasi ke Swiss dari Indonesia berikut per Februari 2023.

Transportasi yang akan mengantarkanmu dari Indonesia menuju Swiss ialah pesawat. Oleh karena itu, sebaiknya lengkapi berbagai syarat administrasi untuk penerbangan ke luar negeri sebelumnya, seperti paspor.

Wisata di Jungfraujoch, swiss.Dok. Jungfrau. Wisata di Jungfraujoch, swiss.

Setelah paspor aman, kamu bisa memesan tiket pesawat dari Indonesia menuju Swiss untuk syarat mengajukan visa Schengen dari Kedutaan Besar Swiss di Jakarta.

Pintu keluar dari Indonesia ke Swiss bisa dilakukan dari Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno Hatta (CGK) menuju Bandara Internasional Zurich (ZRH).

Baca juga: 4 Destinasi Wisata Favorit di Swiss, Ada Danau yang Airnya Bisa Langsung Diminum

Waktu tempuh menuju Swiss dari Indonesia ternyata beragam karena ditentukan jumlah transit yang dilakukan oleh penumpang pesawat.

1 kali transit 

Menurut situs resmi agen perjalanan online, khusus penerbangan satu kali transit, beberapa bandara yang akan menjadi lokasi transit dari Indonesia menuju Swiss, seperti Bangkok Suvarnabhumi Internasional Airporty (BKK) Thailand.

Kemudian ada juga maskapai yang transit di Istanbul Airport (IST) dan Doha (DOH).

Baca juga:

Perkiraan waktu transit di setiap bandara yakni berkisar mulai dari 9 jam. Waktu transit ini dapat berubah-ubah sesuai dengan kondisi cuaca dan sistem operasional masing-masing maskapai.

2 kali transit

Beberapa bandara yang akan dituju oleh maskapai yang melakukan transit sebayak dua kali dari Indonesia menuju Swiss yakni seperti Singapore Changi Airport (SIN)-Frankfurt Internasional Air Port (FRA).

Jewel di Bandara Changi Singapura menjadi atraksi yang diminati wisatawan sejak diperkenalkan pada 2019.KOMPAS.com/NABILLA TASHANDRA Jewel di Bandara Changi Singapura menjadi atraksi yang diminati wisatawan sejak diperkenalkan pada 2019.

Halaman:


Terkini Lainnya

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com