Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Libur Lebaran 2023, Kunjungan Wisatawan ke Kabupaten Malang Lesu

Kompas.com - 02/05/2023, 15:09 WIB
Imron Hakiki,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

Buruknya akses ke tempat wisata diduga jadi penyebab

Hal yang sama juga dialami oleh Pengelola Jasa Yasa, Husnul Hakim, selaku Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Kabupaten Malang yang mengelola beberapa tempat wisata di Kabupaten Malang.

Pada momen Lebaran tahun ini, indeks kunjungan wisatawan justru menurun, bahkan bila dibandingkan dua tahun lalu saat masih diberlakukan pembatasan akibat pandemi Covid-19.

"Menurunnya sekitar 20 persen. Itu akumulasi dari semua wisata yang kami kelola, seperti Pantai Balekambang, Pantai Ngliyep, dan Pemandian Metro Kepanjen," ujar Husnul melalui pesan singkat, Selasa (2/5/2023).

Husnul menduga penurunan tersebut diakibatkan akses jalan menuju Pantai Balekambang rusak parah selama beberapa waktu terakhir ini. 

Alhasil, wisatawan lebih memilih tempat wisata yang lebih terjangkau.

Baca juga:

Untuk diketahui, akses utama menuju tempat wisata di pantai selatan mengalami kerusakan parah. Khususnya di kawasan Kecamatan Bantur, Kabupaten Malang.

"Di sisi lain, pilihan destinasi wisata di Malang Raya juga sudah banyak sehingga mungkin mereka memilih destinasi wisata lain," jelasnya.

Oleh karena itu, ia berharap pemerintah segera memperbaiki akses jalan menuju wilayah pantai selatan.

"Seiring itu kami juga akan melakukan pembenahan sarana dan fasilitas wisata, serta akan membuat berbagai terobosan inovasi untuk meninarik minat wisatawan," pungkasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of


Terkini Lainnya

Arjasari Rock Hill, Lihat Sunset dan City View Bandung dari Ketinggian

Arjasari Rock Hill, Lihat Sunset dan City View Bandung dari Ketinggian

Jalan Jalan
5 Hotel Indonesia Masuk Daftar Hotel Terbaik di Asia 2024 Versi TripAdvisor

5 Hotel Indonesia Masuk Daftar Hotel Terbaik di Asia 2024 Versi TripAdvisor

Travel Update
[POPULER Travel] 5 Kolam Renang Umum di Depok | Barang Paling Banyak Tertinggal di Bandara

[POPULER Travel] 5 Kolam Renang Umum di Depok | Barang Paling Banyak Tertinggal di Bandara

Travel Update
8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com