Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Panduan Wisata Air Terjun Proklamator, Jam Buka dan Harga Tiket

Kompas.com - 04/08/2022, 07:02 WIB
Faqihah Muharroroh Itsnaini,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

TANAH DATAR, KOMPAS.com - Air Terjun Proklamator merupakan salah satu tempat wisata baru di Lembah Anai di Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat.

Tempat wisata yang baru ditemukan dan dibuka pada tahun 2020 ini, dapat ditempuh sekitar 1,5 jam dari Bandara Internasional Minangkabau (BIM) di Padang Pariaman.

Air terjun tersebut dinamakan Proklamator, karena tempatnya ditemukan oleh salah seorang mahasiswa Universitas Bung Hatta.

Adapun Mohammad Hatta atau Bung Hatta adalah Wakil Presiden pertama Republik Indonesia, dan dijuluki sebagai Proklamator Kemerdekaan Indonesia.

Air Terjun Proklamator sendiri memiliki tujuh tingkatan air yang berasal dari Gunung Singgalang, dan tempat yang ditemukan sebagai tempat wisata adalah tingkat ketiga.

Jika penasaran dengan wisata air baru di Sumatera Barat ini, simak informasi lengkapnya yang sudah Kompas.com rangkum.

Baca juga:

Panduan wisata ke Air Terjun Proklamator Sumatera Barat

Jam buka dan harga tiket Air Terjun Proklamator

Air Terjun Proklamator di Lembah Anai, Sumatera Barat.KOMPAS.com/Faqihah Muharroroh Itsnaini Air Terjun Proklamator di Lembah Anai, Sumatera Barat.

Menurut salah satu pengelola, Erwin, Air Terjun Proklamator buka setiap hari Senin hingga Minggu, pukul 09.00 - 16.00 WIB.

Air Terjun Proklamator tidak dibuka sampai malam, karena belum ada penerangan dan tanda jalan yang lengkap, sehingga cukup berisiko jika dilewati saat hari mulai gelap.

"Kalau (orang mau) keluar dari sini maksimal jam enam malam, lewat dari itu bisa dikenakan sanksi. Karena kan bahaya jalannya gelap," ujar Erwin saat ditemui Kompas.com, Senin (1/07/2022).

Adapun harga tiket Air Terjun Proklamator mulai dari Rp 10.000 per orang.

Baca juga: 5 Oleh-oleh Serba Manis Khas Padang, Sumatera Barat

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by Kompas Travel (@kompas.travel)

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Travel Update
Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Travel Update
World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

Travel Update
Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Travel Update
Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Travel Update
5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

Jalan Jalan
Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Travel Update
Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Travel Tips
Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Travel Update
19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

Travel Update
Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Travel Update
Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

Travel Update
Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

Travel Tips
BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

Travel Update
Terraz Waterpark Tanjung Batu: Harga Tiket, Lokasi, dan Jam Buka

Terraz Waterpark Tanjung Batu: Harga Tiket, Lokasi, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com