Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mudik 2023, Ini Daftar Harga Tiket Pesawat di Bandara Hang Nadim Batam

Kompas.com - 13/04/2023, 12:18 WIB
Hadi Maulana,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

BATAM, KOMPAS.com – Sejumlah calon pemudik yang hendak naik pesawat mengeluhkan tingginya harga tiket pesawat di sejumlah maskapai penerbangan.

Berdasarkan pengamatan Kompas.com di Bandara Internasional Hang Nadim di Batam, Kepulauan Riau, ada beberapa rute penerbangan yang sudah penuh sejak Selasa (18/4/2023), seperti Batam-Padang dan Batam-Pekanbaru.

Baca juga:

Tidak tersedianya seat (kursi) untuk rute penerbangan tersebut diduga menyebabkan naiknya harga jual tiket pesawat.

Bahkan, dari pantauan Kompas.com di beberapa aplikasi pembelian tiket pesawat, tiket penerbangan Batam-Padang pada Kamis (13/4/2023) telah ada di angka Rp 2,6 juta, kemudian pada Jumat (14/3/2023) hingga hari-H Lebaran 2023 naik menjadi mulai Rp 3 juta hingga Rp 4 juta.

Sementara itu, untuk penerbangan Batam-Pekanbaru pada Kamis (13/4/2023) masih seharga Rp 1,8 juta hingga Rp 2 jutaan pada hari-H Idul Fitri 1444 Hijriah.

Meski sebelumnya pihak pengelolah Bandara Internasional Hang Nadim, Batam, Kepulauan Riau (Kepri) memperkirakan arus mudik mulai terjadi H-7, namun kenyatannya H-12 arus mudik sudah mulai terasa. Bahkan untuk mengantisivasi kelonjakan, pihak pengelolah Bangdara Internasional Hang Nadim telah melalukan tiga penambahan rute penerbangan setiap harinya.DOK USMAN Meski sebelumnya pihak pengelolah Bandara Internasional Hang Nadim, Batam, Kepulauan Riau (Kepri) memperkirakan arus mudik mulai terjadi H-7, namun kenyatannya H-12 arus mudik sudah mulai terasa. Bahkan untuk mengantisivasi kelonjakan, pihak pengelolah Bangdara Internasional Hang Nadim telah melalukan tiga penambahan rute penerbangan setiap harinya.

Hal tersebut berbeda dengan tiket pesawat penerbangan Batam-Palembang pada Kamis (13/4/2023) yang masih seharga Rp 1,5 juta, namun pada Jumat (14/4/2023) hingga hari-H Lebaran 2023 naik menjadi Rp 3,1 juta.

Sama halnya dengan penerbangan Batam-Pontianak, pada Kamis (13/4/2024) terpantau sudah tidak ada lagi tiket pesawat, dan pada Jumat (14/4/2023) seharga Rp 3,5 jutaan hingga Rp 4 jutaan pada hari-H Lebaran 2023.

Baca juga:

Pihak pengelola Bandara Internasional Hang Nadim mengatakan, setiap rute perbangan harga jual tiketnya memiliki batas atas dan batas harga tersendiri.

“Seharusnya tidak begitu mahal karena pemerintah melalui Kementerian Perhubungan telah mengeluarkan (tarif) batas atas dan batas Bawah untuk harga jual tiket tersebut,” kata Direktur Utama PT Bandara Internasional Batam (BIB), Pikri Ilham Kurniansyah kepada Kompas.com di Bandara Internasional Hang Nadim, Rabu (12/4/2023).

Halaman Berikutnya
Halaman:


Terkini Lainnya

5 Toko Oleh-oleh di Purworejo Jawa Tengah, Banyak Pilihannya

5 Toko Oleh-oleh di Purworejo Jawa Tengah, Banyak Pilihannya

Itinerary
5 Tempat Wisata di Bali Disiapkan untuk Delegasi World Water Forum

5 Tempat Wisata di Bali Disiapkan untuk Delegasi World Water Forum

Travel Update
8 Tips Mendaki Gunung Prau yang Aman untuk Pemula

8 Tips Mendaki Gunung Prau yang Aman untuk Pemula

Jalan Jalan
Fenomena Pemesanan Hotel 2024, Website Vs OTA

Fenomena Pemesanan Hotel 2024, Website Vs OTA

Travel Update
6 Tips Menginap Hemat di Hotel, Nyaman di Kantong dan Pikiran

6 Tips Menginap Hemat di Hotel, Nyaman di Kantong dan Pikiran

Travel Tips
Tren Pariwisata Domestik 2024, Hidden Gems Jadi Primadona

Tren Pariwisata Domestik 2024, Hidden Gems Jadi Primadona

Travel Update
8 Tips Berwisata Alam di Air Terjun Saat Musim Hujan

8 Tips Berwisata Alam di Air Terjun Saat Musim Hujan

Travel Tips
Jakarta Tourist Pass Dirilis Juni 2024, Bisa Naik Kendaraan Umum Gratis

Jakarta Tourist Pass Dirilis Juni 2024, Bisa Naik Kendaraan Umum Gratis

Travel Update
Daftar 17 Bandara di Indonesia yang Dicabut Status Internasionalnya

Daftar 17 Bandara di Indonesia yang Dicabut Status Internasionalnya

Travel Update
Meski Mahal, Transportasi Mewah Berpotensi Dorong Sektor Pariwisata

Meski Mahal, Transportasi Mewah Berpotensi Dorong Sektor Pariwisata

Travel Update
Jakarta Tetap Jadi Pusat MICE meski Tak Lagi Jadi Ibu Kota

Jakarta Tetap Jadi Pusat MICE meski Tak Lagi Jadi Ibu Kota

Travel Update
Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com