Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

6 Wisata Andalan di Joglosemarkerto, Cocok Untuk Liburan

Rute ini resmi diluncurkan Sabtu (1/12/2018). Dengan adanya KA Joglosemarkerto, berwisata di Jawa Tengah semakin mudah dengan alternatif transportasi beragam. Berikut adalah wisata andalan di setiap kota yang dilalui Joglosemarkerto:

1. Semarang

Kota Tua di Semarang menjadi wisata unggulan, karena di sini ada banyak gedung-gedung tua bersejarah. Apalagi kini pemda Semarang sedang gencar memperbaiki daerah Kota Tua Semarang.

Dengan tujuan pada 2020, Kota Lama Semarang akan diusulkan jadi salah satu kota pusaka warisan dunia ke UNESCO. Desember 2018 ini, diperkirakan perbaikan di wilayah Kota Tua Semarang akan rampung.

Disana ada wisata naik mobil 4WD di lereng Gunung Merapi, Air Terjun Tlogo Muncar, Museum Ullen Sentalu, dan Museum Gunung Merapi. Tidak ada salahnya menginap di penginapan daerah Kaliurang Yogyakarta yang terkenal punya iklim sejuk.

https://travel.kompas.com/read/2018/12/01/080636227/6-wisata-andalan-di-joglosemarkerto-cocok-untuk-liburan

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke