Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Sarapan Menjijikkan di Dunia, Berani Coba?

Kompas.com - 06/05/2018, 08:26 WIB
Ni Luh Made Pertiwi F,
Sri Anindiati Nursastri

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Apa sarapan Anda pagi tadi? Pilihan biasa orang Indonesia mungkin bubur ayam atau nasi uduk.

Namun beberapa sarapan dari negara-negara di dunia berikut ini tergolong aneh bagi lidah kebanyakan orang Indonesia.

Walau tak lazim untuk orang Indonesia, sarapan-sarapan berikut dianggap biasa bagi penikmat negara asalnya. 

Jika Anda berencana traveling ke luar negeri, tantang diri Anda untuk menikmati sarapan-sarapan unik berikut ini.

Haejang-guk, Korea Selatan

Arti nama makanan ini adalah sup untuk menghilangkan mabuk. Sesuai namanya, Haejang-guk kerap dikonsumsi warga Korea yang mabuk.

Sup ini berisi daging sapi dan kol.

Tampak biasa saja? Tunggu dulu, karena isinya tak hanya itu. Sup ini juga berisi sedikit darah lembu yang dikentalkan. Terdengar menjijikkan ya?

Huitlacoche, Meksiko

Huitlacoche dipandang sebagai makanan lezat bagi orang Meksiko. Apakah makanan ini?

Huitlacoche terbuat dari jamur yang tumbuh pada jagung yang rusak. Biasanya huitlacoche diolah menjadi isian telur dadar. Bisa juga digoreng atau menjadi isian taco.

Jagung berjamur mungkin terdengar menjijikan. Namun beberapa orang yang sudah pernah memakannya, mengatakan bahwa rasa huitlacoche lumayan enak. 


Vegemite, selai khas Australia.Kompas.com/Silvita Agmasari Vegemite, selai khas Australia.
Vegemite pada roti bakar, Australia

Roti bakar dengan olesan selai adalah hidangan yang biasa menjadi sarapan. Namun orang Australia membuat roti bakar olesan yang rasanya aneh bagi lidah orang kebanyakan. Roti bakar dioles Vegemite.

Vegemite memiliki tekstur pekat dan berwarna hitam. Secara tampilan saja tampak menjijikan. Aromanya begitu aneh karena selai ini terbuat dari brewer yeast, sejenis ragi. Rasanya didominasi pahit dan asin.

Halaman Berikutnya
Halaman:

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jakarta Tetap Jadi Pusat MICE Meski Tak Lagi Jadi Ibu Kota

Jakarta Tetap Jadi Pusat MICE Meski Tak Lagi Jadi Ibu Kota

Travel Update
Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com