Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Catat, Ide Staycation di Kota Bandung Saat Libur Lebaran 2021

Kompas.com - 16/04/2021, 13:07 WIB
Nabilla Ramadhian,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

Harga tiket masuk Kebun Binatang Bandung adalah Rp 50.000 per orang. Pihak tempat wisata menyediakan pemandu wisata berdasarkan permintaan.

4. Gedung Sate

Gedung Sate berlokasi di Jalan Diponegoro nomor 22, Citarum, Kecamatan Bandung Wetan. Jarak dari Kebun Binatang Bandung hanya sekitar 2,3 km atau 6 menit. Harga tiket Rp 5.000 per orang.

Tempat wisata ini memiliki media interaktif yang lokasinya dekat dengan loket pembelian tiket. Lewat layar sentuh tersebut, kamu bisa memilih dan menggeser gambar yang tertera.

Ada juga miniatur Gedung Sate yang letaknya dekat dengan tampilan atap sirap yang terbuat dari kayu ulin khas Kalimantan, serta visual perkembangan Kota Bandung sejak dulu kala.

Gedung Sate juga memiliki sebuah teater yang menampilkan film pendek berjudul “7 Pemuda”, dan fasilitas AR yang dilengkapi beragam properti.

Baca juga: Bigdino Feeding Dinosaurs di Bandung, Bisa Beri Makan Dinosaurus

Mau naik balon terbang? Kamu juga bisa melakukannya selama berada di dalam Gedung Sate. Tempat wisata ini buka setiap Senin-Jumat pukul 08.00-16.00 WIB.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com