Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

9 Tips Menginap Sendiri di Hotel Agar Tetap Aman 

Kompas.com - 05/03/2023, 21:30 WIB
Ulfa Arieza

Penulis

4. Jaga privasi

Menjaga privasi adalah hal utama yang perlu diperhatikan saat menginap sendiri di hotel. Tamu bisa meminta privasi kepada staf hotel saat check-in.

Misalnya, berpesan kepada resepsionis bahwa tamu tidak ingin identitasnya diketahui jika ada orang yang bertanya.

“Ada tamu yang meminta kami untuk tidak meneruskan panggilan, dengan memberi tahu orang-orang bahwa tidak ada tamu di sini dengan nama itu,” ujar karyawan hotel dilansir dari Insider.

Baca juga: Berapa Deposit Menginap di Hotel? Ketahui Aturannya

5. Rahasiakan nomor kamar 

Ilustrasi kamar hotel.UNSPLASH/ILUSTRASI KAMAR HOTEL Ilustrasi kamar hotel.

Tips selanjutnya adalah merahasiakan nomor kamar saat berada di area publik. Sebagai gantinya, tamu bisa menggunakan nama panggilan.

6. Waspadai lingkungan

Tetap waspada pada lingkungan sekitar menjadi kunci utama saat menginap sendiri di hotel. Pastikan tidak ada orang yang mencurigakan mengikutimu ke kamar hotel atau ke tempat sepi.

Jika merasa ada orang yang mencurigakan mengikutimu, maka cari tempat ramai atau pergilah ke meja resepsionis untuk meminta bantuan. Jangan lupa untuk mempercayai insting.

Baca juga: 15 Hal yang Tidak Boleh Dilakukan di Hotel, Ada yang Memicu Kebakaran

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Jalan Jalan
Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

Travel Update
Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Travel Update
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Travel Update
Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Travel Update
Cara ke Tebing Keraton Bandung Pakai Angkot, Turun di Tahura

Cara ke Tebing Keraton Bandung Pakai Angkot, Turun di Tahura

Jalan Jalan
Kemenparekraf Dorong Parekraf di Bogor Lewat FIFTY, Ada Bantuan Modal

Kemenparekraf Dorong Parekraf di Bogor Lewat FIFTY, Ada Bantuan Modal

Travel Update
DAOP 6 Yogyakarta Tambah 6 Kereta Tambahan Jarak Jauh untuk Long Weekend

DAOP 6 Yogyakarta Tambah 6 Kereta Tambahan Jarak Jauh untuk Long Weekend

Travel Update
Long Weekend, Ada Rekayasa Lalu Lintas di Jalanan Kota Yogyakarta

Long Weekend, Ada Rekayasa Lalu Lintas di Jalanan Kota Yogyakarta

Travel Update
5 Hotel Dekat Yogyakarta International Airport, 5 Menit dari Bandara

5 Hotel Dekat Yogyakarta International Airport, 5 Menit dari Bandara

Hotel Story
Jumlah Kunjungan Wisatawan Mancanegara pada Maret 2024 Capai 1,04 Juta

Jumlah Kunjungan Wisatawan Mancanegara pada Maret 2024 Capai 1,04 Juta

Travel Update
4 Tips Solo Traveling dengan Motor, Pastikan Kendaraan Siap

4 Tips Solo Traveling dengan Motor, Pastikan Kendaraan Siap

Travel Tips
6 Tips Wisata Hemat ke Kepulauan Gili Lombok NTB

6 Tips Wisata Hemat ke Kepulauan Gili Lombok NTB

Travel Tips
Wahana dan Fasilitas Wisata di Kampoeng Anggrek Kediri

Wahana dan Fasilitas Wisata di Kampoeng Anggrek Kediri

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com