Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Edutainment Dirgantara Indonesia, Bisa Lihat Satu-satunya Pabrik Pesawat di Asia Tenggara

Kompas.com - 04/06/2023, 12:45 WIB
Ulfa Arieza

Penulis

KOMPAS.com - Seluk beluk soal pesawat maupun industri penerbangan secara umum, selalu menarik untuk diketahui. Kabar baiknya, kamu bisa melihat langsung pabrik pesawat milik PT Dirgantara Indonesia (PTDI) di Bandung, lewat eduwisata Edutainment PTDI atau Edutainment Dirgantara Indonesia

Baca juga:

Untuk diketahui, PTDI merupakan satu-satunya industri pesawat terbang di kawasan Asia Tenggara.

Humas PTDI, Kerry Apriawan mengatakan, Edutainment Dirgantara Indonesia adalah eduwisata yang memfasilitasi masyarakat guna mengetahui lebih dalam satu-satunya industri pesawat terbang kawasan Asia Tenggara tersebut.

“Diharapkan, layanan wisata edukasi ini dapat memberikan ilmu dan manfaat bagi masyarakat, terutama tentang sejarah dan teknologi kedirgantaraan di Indonesia,” ujarnya kepada Kompas.com, Sabtu (3/6/2023).

Salah satu kegiatan dalam Edutainment Dirgantara Indonesia di Bandung, eduwisata mengenai satu-satunya industri pesawat di Asia Tenggara, yang merupakan milik PT Dirgantara Indonesia (PTDI)  
Dok. PT Dirgantara Indonesia (PTDI) Salah satu kegiatan dalam Edutainment Dirgantara Indonesia di Bandung, eduwisata mengenai satu-satunya industri pesawat di Asia Tenggara, yang merupakan milik PT Dirgantara Indonesia (PTDI)

Nantinya, lanjut Kerry, pengunjung akan diajak berkeliling area eduwisata menggunakan Bandung Tour on Bus atau (Bandros) selama sekitar 45 menit. Selama perjalanan, pengunjung didampingi seorang pemandu dari PTDI yang akan menjelaskan seluk beluk industri penerbangan Indonesia.

“Saat naik Bandros, tour guide dari karyawan PTDI akan menjelaskan tahapan proses pembuatan pesawat,” imbuh Kerry. 

Baca juga:

Dalam tur itu, wisatawan akan berhenti di dua lokasi, meliputi hanggar yang berisi pesawat buatan Indonesia dan gedung mock up. Ada beragam koleksi pesawat buatan Indonesia dan mock up pesawat hingga rudal yang dapat disaksikan wisatawan.

 
 
 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Kompas Travel (@kompas.travel)

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Travel Update
Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Travel Update
Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Travel Update
Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Jalan Jalan
Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Jalan Jalan
Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Travel Update
Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Jalan Jalan
YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

Travel Update
Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Jalan Jalan
Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Jalan Jalan
Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Travel Update
Pendaki Penyulut 'Flare' di Gunung Andong Terancam Di-'blacklist' Seumur Hidup

Pendaki Penyulut "Flare" di Gunung Andong Terancam Di-"blacklist" Seumur Hidup

Travel Update
10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

Jalan Jalan
Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Travel Tips
Australia Kenalkan Destinasi Wisata Selain Sydney dan Melbourne

Australia Kenalkan Destinasi Wisata Selain Sydney dan Melbourne

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com