KOMPAS.com – Berkemah bagi sebagian orang, bisa jadi merupakan aktivitas yang merepotkan.
Salah satu sebabnya adalah ketika hendak berkemah, wisatawan perlu menyiapkan berbagai perlengkapan, mulai dari tenda hingga alas tidur atau matras.
Namun, kini beberapa tempat wisata menyediakan perlengkapan camping, sehingga wisatawan tidak perlu membawa perlengkapan apa pun.
Baca juga: Harga Tiket dan Jam Buka Merbabu 360 untuk Wisata Tanpa Camping
Salah satunya adalah Wisata Merbabu 360. Tempat wisata di lereng utara Gunung Merbabu ini memang menyediakan tempat camping, glamping, moto camp, hingga camper van.
Lihat postingan ini di Instagram
Kompas.com sempat melakukan moto camp di sini, yakni camping di samping sepeda motor pada Selasa-Rabu (17-18 Oktober 2023).
Jika ingin berkemah di Merbabu 360, tetapi enggan membawa perlengkapan dari rumah, berikut Kompas.com rangkum daftar harga sewanya:
Jika ingin menyewa perlengkapan camping, wisatawan bisa datang langsung atau memesan melalui akun Instagram resmi @merbabu360.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.