Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wisata Noyo Gimbal View di Blora yang Murah Meriah Dikunjungi Banyak Orang

Kompas.com - 24/05/2024, 08:08 WIB
Aria Rusta Yuli Pradana,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

BLORA, KOMPAS.comNoyo Gimbal View adalah salah satu tempat wisata buatan yang saat ini sedang ramai diperbincangkan dan dikunjungi masyarakat Kabupaten Blora dan sekitarnya. 

Lokasinya berada di Desa Bangsri, Kecamatan Jepon, Kabupaten Blora, Jawa Tengah. Untuk menuju tempat wisata tersebut, membutuhkan waktu sekitar 15 menit dari Alun-alun Blora.

Disebut sebagai tempat wisata buatan karena memang lahan yang digunakan merupakan tanah desa atau bengkok desa dan awalnya merupakan lahan persawahan. 

Baca juga: Gerakan Sekolah Sehat Diluncurkan, Bupati Blora: Semoga Bisa Bermanfaat

Keberadaan Noyo Gimbal View tidak terlepas dari inovasi dan ide kepala desa setempat, yaitu Yannanta Laga Kusuma.

Dengan inovasi yang digagasnya tersebut, lahan bengkok desa seluas 1,8 hektar tersebut disulap menjadi tempat wisata dengan nilai aset lebih dari Rp 1 miliar, dalam jangka waktu kurang dari setahun.

Awal mula Noyo Gimbal View

Noyo Gimbal View pertama dibuka untuk umum sekitar Juni 2023. Tempat wisata ini awalnya hanya menyuguhkan panorama Patung Noyo Gimbal, sejumlah saung dan resto, serta pertanian organik mina padi ikan nila.

“Awalnya itu memang kita sudah menganggarkan untuk pengembangan desa wisata khususnya di Desa Bangsri senilai Rp 200 juta. Kemudian kita dapat bantuan provinsi senilai Rp 100 juta," kata Laga di lokasi, Selasa (21/5/2024).

 
 
 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Kompas.com (@kompascom)

Kemudian, sambung dia, dibangunlah patung dan resto beserta saung. Pada awal berdiri, baru sedikit resto dan saungnya.

Keberadaan patung Noyo Gimbal yang menjadi ikon wisatanya, memang tidak terlepas dari tokoh pahlawan tersebut.

Halaman:


Terkini Lainnya

Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

Travel Update
5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

Jalan Jalan
Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

Travel Update
231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

Travel Update
Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

Travel Update
Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

Travel Update
Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

Travel Update
Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

Travel Update
Nilai Tukar Rupiah Melemah, Kemenparekraf Dorong Tingkatkan Kunjungan Wisman

Nilai Tukar Rupiah Melemah, Kemenparekraf Dorong Tingkatkan Kunjungan Wisman

Travel Update
Jumlah Pengunjung Gunung Telomoyo Pecahkan Rekor pada Juni 2024, Tembus 63.126 Orang

Jumlah Pengunjung Gunung Telomoyo Pecahkan Rekor pada Juni 2024, Tembus 63.126 Orang

Travel Update
Nilai Tukar Rupiah Melemah, Sektor Parekraf Bisa Apa?

Nilai Tukar Rupiah Melemah, Sektor Parekraf Bisa Apa?

Travel Update
5 Tempat wisata anak di Jakarta yang murah, di Bawah Rp 50.000

5 Tempat wisata anak di Jakarta yang murah, di Bawah Rp 50.000

Jalan Jalan
Dorong Wisatawan Liburan #DiIndonesiaAja, Kemenparekraf Gandeng Tasya Kamila Luncurkan TVC “Libur Telah Tiba”

Dorong Wisatawan Liburan #DiIndonesiaAja, Kemenparekraf Gandeng Tasya Kamila Luncurkan TVC “Libur Telah Tiba”

Travel Update
Ada Diskon Traveloka hingga 68 Persen untuk Liburan Sekolah 2024

Ada Diskon Traveloka hingga 68 Persen untuk Liburan Sekolah 2024

Travel Update
Konser Musik di Tangerang Ricuh, Sandiaga: Jangan Sampai Citra Baik Konser Dicoreng

Konser Musik di Tangerang Ricuh, Sandiaga: Jangan Sampai Citra Baik Konser Dicoreng

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com