Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Tips Liburan ke Swiss, Tak Perlu Bawa Banyak Baju Tebal

Kompas.com - 23/11/2020, 08:08 WIB
Nabilla Ramadhian,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Swiss menawarkan beragam pilihan wisata yang menarik, salah satunya wisata alam. Pemandangan yang ditawarkan pun memiliki keunikan tersendiri pada setiap musim.

Tour Leader Jonny Ivo Kwok mengatakan, dirinya memiliki sejumlah tips yang dapat dimanfaatkan calon wisatawan sebelum berlibur ke Swiss.

Baca juga: Kisah di Balik Landmark Kota Jenewa di Swiss, Awalnya Kesalahan Teknis

“Sebelum ke Swiss, pastinya nomor satu jangan lupa persiapkan kesehatan,” kata dia dalam acara Live Instagram Kompas.com Travel Talk “Wisata Swiss Nikmati Alam Memesona”, Rabu (18/11/2020).

Untuk mengetahui lebih lanjut, berikut telah Kompas.com rangkum, Minggu (22/11/2020):

1. Jaga kesehatan

Menurut Ivo, pegunungan Swiss merupakan incaran wisatawan untuk dikunjungi. Jika ingin mendaki, makin tinggi gunung tersebut, oksigen pun makin tipis.

Alhasil, kondisi tubuh yang prima dibutuhkan jika ingin menikmati keindahan alam di salah satu gunung di Swiss, seperti Jungfraujoch, Titlis, atau Glacier 3000.

“Kalau ada yang takut ketinggian, jangan ke Swiss. Yang pasti ke sana harus lihat gunung. Jalan di highway tinggi semua,” ujar Ivo.

2. Menabung dan luangkan waktu

Ivo menuturkan, wisatawan perlu memperhatikan tiga poin penting jika ingin berlibur, yakni memiliki uang, waktu, dan kesehatan yang bagus.

Jika salah satu dari ketiganya kurang, ada baiknya tunggu hingga muncul waktu yang tepat untuk langsung liburan ke Swiss.

Baca juga: Panoramic Train di Swiss, Kereta yang Lintasi Jalur Terindah di Dunia

“Kalau tidak punya ketiga ini, tidak bisa jalan. Banyak dana cukup, waktu cukup, kesehatan tidak ada, itu orang tua. Kalau anak muda, waktu ada, kesehatan ada, duit tidak ada,” kata Ivo.

3. Banyak makan

Selanjutnya selama berada di Swiss, wisatawan tak perlu takut untuk mengonsumsi banyak hidangan karena kalori sangat diperlukan untuk melawan suhu dingin khas Swiss.

4. Tak perlu bawa banyak pakaian tebal

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Turis Asing Diduga Bikin Sekte Sesat di Bali, Sandiaga: Sedang Ditelusuri

Turis Asing Diduga Bikin Sekte Sesat di Bali, Sandiaga: Sedang Ditelusuri

Travel Update
Ada Pembangunan Eskalator di Stasiun Pasar Senen, Penumpang Bisa Berangkat dari Stasiun Jatinegara

Ada Pembangunan Eskalator di Stasiun Pasar Senen, Penumpang Bisa Berangkat dari Stasiun Jatinegara

Travel Update
Hotel Ibis Styles Serpong BSD CIty Resmi Dibuka di Tangerang

Hotel Ibis Styles Serpong BSD CIty Resmi Dibuka di Tangerang

Hotel Story
10 Mal di Thailand untuk Belanja dan Hindari Cuaca Panas

10 Mal di Thailand untuk Belanja dan Hindari Cuaca Panas

Jalan Jalan
Menparekraf Susun Peta Wisata Berbasis Storytelling di Yogyakarta, Solo, dan Semarang

Menparekraf Susun Peta Wisata Berbasis Storytelling di Yogyakarta, Solo, dan Semarang

Travel Update
Waisak 2024, Menparekraf Targetkan Gaet hingga 300.000 Wisatawan

Waisak 2024, Menparekraf Targetkan Gaet hingga 300.000 Wisatawan

Travel Update
3 Bulan Lagi, Penerbangan Langsung Thailand-Yogyakarta Akan Dibuka

3 Bulan Lagi, Penerbangan Langsung Thailand-Yogyakarta Akan Dibuka

Travel Update
Jelang Waisak 2024, Okupansi Hotel di Area Borobudur Terisi Penuh

Jelang Waisak 2024, Okupansi Hotel di Area Borobudur Terisi Penuh

Hotel Story
iMuseum IMERI FKUI Terima Kunjungan Individu dengan Pemandu

iMuseum IMERI FKUI Terima Kunjungan Individu dengan Pemandu

Travel Update
9 Wisata Malam di Jakarta, dari Taman hingga Aquarium

9 Wisata Malam di Jakarta, dari Taman hingga Aquarium

Jalan Jalan
Jangan Sembarangan Ambil Pasir di Pulau Sardinia, Ini Alasannya

Jangan Sembarangan Ambil Pasir di Pulau Sardinia, Ini Alasannya

Travel Update
6 Cara Cegah Kehilangan Koper di Bandara, Simak Sebelum Naik Pesawat

6 Cara Cegah Kehilangan Koper di Bandara, Simak Sebelum Naik Pesawat

Travel Tips
Maskapai Penerbangan di Australia Didenda Rp 1,1 Miliar karena Penerbangan Hantu

Maskapai Penerbangan di Australia Didenda Rp 1,1 Miliar karena Penerbangan Hantu

Travel Update
China Terapkan Bebas Visa untuk 11 Negara di Eropa dan Malaysia

China Terapkan Bebas Visa untuk 11 Negara di Eropa dan Malaysia

Travel Update
Pelepasan 40 Bhikku Thudong untuk Waisak 2024 Digelar di TMII

Pelepasan 40 Bhikku Thudong untuk Waisak 2024 Digelar di TMII

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com