Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jangan Ketinggalan, 45 Acara Pariwisata Menarik di Sumbar pada 2021

Kompas.com - 14/12/2020, 17:10 WIB
Kahfi Dirga Cahya

Penulis

KOMPAS.com - Ada banyak alasan untuk liburan ke Sumatera Barat (Sumbar), mulai dari tempat wisata ciamik dan acara menarik.

Khusus untuk acara, Sumbar sudah menyiapkan 45 agenda pariwisata beragam pada 2021. Agenda tersebut siak menyemarakkan wisata Sumbar.

Kepala Dinas Pariwisata (Dispar) Sumbar Novrial mengungkapkan ada sejumlah pertimbangan terkait pelaksanaan agenda pariwisata pada 2021.

Baca juga: Tour de Singkarak akan Digelar Lagi Tahun 2021?

Salah satu yang jadi alasan adalah motif wisatawan ke Sumbar. Ada tiga motif terartas yang muncul dari hasil kajian Pemprov Sumbar, yakni budaya, kuliner dan destinasi. 

Adapun budaya menempati urutan pertama motif wisatawan datang ke Sumbar. Oleh karena itu, agenda pariwisata tahun depan akan didominasi tema budaya.

"Kalau kuliner dan destinasi kan bisa on the spot, sedangkan budaya harus ada event-nya. Jadi kami siapkan sebagian besar event bertema budaya. Event selain budaya enggak banyak," katanya.

Baca juga: Apa Itu Pacu Jawi? Balapan Sapi Khas Minang yang Dijajal Gordon Ramsay

Novrial menambahkan, ada tiga agenda pariwisata yang jadi andalan untuk tahun 2021. Ketiganya yakni Tour de Singkarak, Sawahlunto International Songket Silungkang Carnival dan Festival Pesona Minangkabau.

Menurutnya, tiga acara memiliki dampak besar bagi pariwisata Sumbar. Pasalnya, agenda digelar dalam jangka waktu lama dan memboyong banyak wisatawan.

"Tiga agenda itu juga sudah masuk CoE (Calender of Event) Wonderful Indonesia yang sudah terverifikasi oleh Kementerian Pariwisata," katanya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Nekat Sulut 'Flare' atau Kembang Api di Gunung Andong, Ini Sanksinya

Nekat Sulut "Flare" atau Kembang Api di Gunung Andong, Ini Sanksinya

Travel Update
Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Travel Update
Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Travel Update
Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Travel Update
Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Jalan Jalan
Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Jalan Jalan
Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Travel Update
Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Jalan Jalan
YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

Travel Update
Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Jalan Jalan
Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Jalan Jalan
Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Travel Update
Pendaki Penyulut 'Flare' di Gunung Andong Terancam Di-'blacklist' Seumur Hidup

Pendaki Penyulut "Flare" di Gunung Andong Terancam Di-"blacklist" Seumur Hidup

Travel Update
10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

Jalan Jalan
Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com