Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tirta Sumber Jaya Ciamis: Daya Tarik, Tiket Masuk, dan Jam Buka

Kompas.com - 18/02/2024, 07:03 WIB
Nuril Laili Azizah,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Tirta Sumber Jaya termasuk tempat rekreasi air bagi keluarga di Kabupaten Ciamis, Jawa Barat. Terdapat kolam renang dengan perosotan spiral yang bisa dicoba.

Simak informasi Tirta Sumber Jaya berikut ini, dikutip dari laman resmi Badan Promosi Pariwisata Daerah Ciamis dan media sosialnya, Sabtu (17/2/2024).

Baca juga: Wisata Jati Sewu Ciamis: Harga Tiket, Jam Buka, dan Daya Tarik 

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by Kompas Travel (@kompas.travel)

Daya tarik Tirta Sumber Jaya

Tirta Sumber Jaya memiliki kolam renang dengan beberapa perosotan, salah satunya memiliki tinggi sekitar 20 meter dan berbentuk spiral. Ada pula kolam renang berarus, kolam air mancur, dan ember tumpah.

Selain berekreasi air, wisatawan bisa menjajal fasilitas flying fox di antara pepohonan.

Fasilitas lainnya yang bisa dinikmati wisatawan, di antaranya tempat parkir, mushala, toilet, warung makan, dan area berkemah.

Baca juga:

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com