Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Citlink Terbang Lagi di NTT, Ada Kupang-Labuan Bajo

Kompas.com - 10/10/2022, 14:09 WIB
Faqihah Muharroroh Itsnaini,
Nabilla Tashandra

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Maskapai penerbangan Citilink kembali mengoperasikan rute penerbangan di Kawasan timur Indonesia, tepatnya Nusa Tenggara Timur (NTT).

Di antaranya ada penerbangan dari Kupang menuju beberapa kota, yaitu Ende, Labuan Bajo, Bajawa, dan Waingapu, yang akan beroperasi kembali mulai 17 Oktober 2022.

Baca juga:

“Pengoperasian kembali berbagai rute penerbangan di Kawasan Timur Indonesia ini merupakan salah satu bentuk komitmen Citilink dalam merajut konektivitas nusantara,” ujar Direktur Utama Citilink, Dewa Kadek Rai, dalam rilis yang diterima Kompas.com, Senin (10/10/2022).

Di samping itu, beroperasi kembalinya rute di timur Indonesia juga dilakukan untuk meningkatkan eksistensi NTT sebagai obyek pariwisata kebangaan dengan pesona alamnya yang indah, serta keberagaman wisatanya.

Hal ini juga bertujuan membantu percepatan pemulihan ekonomi nasional yang sempat terdampak akibat pandemi Covid-19.

Baca juga: Aturan Bagasi Pesawat Citilink 2022, Cek Tarif Kelebihan Bagasi Per Kg

Penerbangan rute Kupang menuju Ende, Labuan Bajo, Bajawa dan Waingapu akan beroperasi menggunakan pesawat ATR 72-600.

Jadwal penerbangan Citilink di NTT

Adapun untuk jadwal penerbangannya adalah sebagai berikut:

Kupang-Ende

  • Menggunakan pesawat bernomor penerbangan QG 1640, berangkat dari bandara di Kupang pukul 07.00 WITA dan tiba di bandara di Ende pukul 08.00 WITA
  • Frekuensi penerbangan setiap hari

Ende-Kupang

  • Menggunakan pesawat bernomor penerbangan QG 1641, berangkat dari bandara di Ende pukul 08.25 WITA dan tiba di bandara di Kupang pukul 09.25 WITA
  • Frekuensi penerbangan setiap hari

Baca juga: 5 Tips Hindari Kelebihan Bagasi Pesawat, Pilih Tas yang Tepat

Halaman:


Terkini Lainnya

Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Travel Update
7 Hotel Dekat Bandara Ngurah Rai Bali, Ada yang Jaraknya 850 Meter

7 Hotel Dekat Bandara Ngurah Rai Bali, Ada yang Jaraknya 850 Meter

Hotel Story
6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

Jalan Jalan
7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

Jalan Jalan
Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Travel Update
Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Travel Tips
Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Travel Update
Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Travel Update
Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Jalan Jalan
Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

Travel Update
Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Travel Update
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Travel Update
Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com