Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Catat, 4 Negara yang Terapkan Pajak Turis pada 2023

Kompas.com - 10/01/2023, 21:09 WIB
Sania Mashabi,
Nabilla Tashandra

Tim Redaksi

Sumber Euro news

 

2. Thailand

Negari Gajah Putih akan menerapkan biaya turis sebesar 300 baht atau sekitar Rp 139.000 pada akhir tahun 2022.

Otoritas Pariwisata Thailand mengatakan, sebagian dari biaya itu akan digunakan untuk merawat turis yang sakit. Sebab, terkadang asuransi kesehatan tidak menanggung biayanya.

Baca juga: Thailand Batalkan Syarat Masuk, Turis Tak Perlu Tunjukkan Bukti Vaksin

Selain itu, biaya pajak juga akan digunakan untuk membantu membiayai pengembangan lebih lanjut tempat-tempat wisata, seperti Grand Palace di Bangkok.

3. Italia

Ilustrasi Italia.PEXELS/PIXABAY Ilustrasi Italia.

Kota Venesia di Italia akan menerapkan biaya turis pada musim panas tahun 2023.

Retribusi yang diusulkan akan bervariasi antara 3 euro atau Rp 50.204 dan 10 euro atau sekitar Rp 166.758, dibedakan berdasarkan apakah itu musim liburan atau bukan.

Baca juga: Sewa Satu Desa Lengkap dengan Kastel di Italia, Biayanya Rp 24,7 Juta per Malam

Sementara Roma menerapkan pajak antara 3-7 euro per malam atau sekitar Rp 50.204 - Rp 116.730.

4. Uni Eropa

Ilustrasi Uni Eropa atau Masyarakat Ekonomi Eropacanva.com Ilustrasi Uni Eropa atau Masyarakat Ekonomi Eropa

Uni Eropa juga akan menerapkan visa turis pada November 2023 bagi warga non-UE, Amerika Serikat, Inggris, dan turis lain dari luar zona Schengen.

Mereka diwajibkan mengisi dan membayar biaya aplikasi sebesar 7 euro atau sekitar Rp 116.730 untuk masuk negara Uni Eropa.

Baca juga: Uni Eropa Imbau Pelaku Perjalanan dari China untuk Tes Covid-19

Adapun bagi yang berusia di bawah 18 tahun atau lebih dari 70 tahun tidak perlu membayar biaya tersebut.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Desa Wisata di Spanyol Binibeca Vell Terancam Ditutup Akibat Lonjakan Jumlah Wisatawan

Desa Wisata di Spanyol Binibeca Vell Terancam Ditutup Akibat Lonjakan Jumlah Wisatawan

Travel Update
Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Travel Update
7 Hotel Dekat Bandara Ngurah Rai Bali, Ada yang Jaraknya 850 Meter

7 Hotel Dekat Bandara Ngurah Rai Bali, Ada yang Jaraknya 850 Meter

Hotel Story
6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

Jalan Jalan
7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

Jalan Jalan
Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Travel Update
Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Travel Tips
Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Travel Update
Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Travel Update
Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Jalan Jalan
Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

Travel Update
Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Travel Update
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com