Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Dapat Tiket Masuk Blackpink Pop-up Store & Exhibition di Jakarta

Kompas.com - 09/03/2023, 19:44 WIB
Faqihah Muharroroh Itsnaini,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Ada kabar baik untuk Blink, penggemar grup vokal perempuan asal Korea Selatan Blackpink. 

Pameran dan pop-up store grup asuhan YG Entertainment ini resmi dibuka mulai Rabu (6/3/2023) di lantai ground, Mal Senayan Park, Jakarta Pusat.

Baca juga: Pengalaman ke Pameran BLACKPINK Pertama di Jakarta, Lihat Kostum Asli

Pameran bertajuk Blackpink In Your Area Pop-up Store & Exhibition in Jakarta digelar selama satu bulan penuh atau hingga April 2023, tepatnya dari Senin (6/3/2023) hingga Kamis (6/4/2023).

Ada apa saja yang bisa ditemukan di pameran ini?

"Enggak cuma merchandise, ada kostum dan properti asli yang dipakai anggota Blackpink selama konser atau video klip," ujar pengelola sosial media Flimty bernama Alfi saat ditemui Kompas.com di Senayan Park, Selasa (7/3/2023). 

Sebagai informasi, pameran ini merupakan hasil kolaborasi antara Blackpink dengan suplemen untuk tubuh, Flimty.

Baca juga:

Salah satu properti pakaian yang ditampilkan di BLACKPINK Pop Up Store & Exhibition di Senayan Park, Jakarta. KOMPAS.com/FAQIHAH MUHARROROH ITSNAINI Salah satu properti pakaian yang ditampilkan di BLACKPINK Pop Up Store & Exhibition di Senayan Park, Jakarta.

Sesuai namanya, terdapat lebih dari 30 varian merchandise yang bisa dilihat dan dibeli secara langsung.

Merchandise asli tersebut terdiri dari photocard, album, lightstick, dan beberapa aksesori lainnya bertema para member Blackpink.

Pengunjung yang datang juga dapat menikmati pameran khusus yang menampilkan sejumlah properti yang digunakan oleh para member. 

Di antaranya ada kostum untuk konser, tur, video eksklusif di layar LED, alat musik, serta barang-barang eksklusif lainnya yang ada di video klip lagu karya Blackpink.

Baca juga: Ada Penukaran Tiket Konser BLACKPINK, Warga Diimbau Hindari Kawasan GBK agar Tak Macet

Cara beli dan harga tiket pameran Blackpink di Jakarta

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by Kompas Travel (@kompas.travel)

Banyak yang bertanya bagaimana cara membeli tiket Blackpink In Your Area Pop-up Store & Exhibition in Jakarta serta berapa harganya. 

Bagi yang penasaran, tiket tidak dijual seperti pameran pada umumnya alias tidak bisa dibeli di platform penjualan tiket mana pun.

"Ada dua cara untuk masuk ke pameran. Bisa beli produk Flimty atau beli merchandise," tutur Alfi. 

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com