Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wisata ke Pantai Glagah Wangi Istambul, Naik Perahu hingga Lihat Sunset

Kompas.com - 22/07/2020, 11:40 WIB
Nicholas Ryan Aditya,
Kahfi Dirga Cahya

Tim Redaksi

 

Lihat Sunset Pantai Glagah Wangi pakai ojek perahu

Ahmad melanjutkan, pantai Glagah Wangi juga menawarkan keindahan melihat matahari terbenam atau sunset, sama seperti pantai lainnya.

Namun yang lebih menarik adalah, kata dia, wisatawan dapat merasakan pengalaman berbeda melihat sunset dengan menggunakan ojek perahu menyusuri hutan mangrove.

Baca juga: Sop Balungan Babe, Kuliner Pembangkit Rasa Khas Demak

"Situasi area pantai berlatar belakang hijau rimbun dan teduh tanaman mangrove," katanya.

Selain itu, pengunjung akan menikmati perjalanan menuju pantai Glagah Wangi menggunakan ojek perahu menyusuri hutan mangrove sehingga memberikan kesan tersendiri bagi wisatawan selama perjalanan menuju pantai," ungkapnya.

Tingginya antusiasme wisatawan ke pantai Glagah Wangi

Keindahan pantai Glagah Wangi yang menawarkan susur hutan mangrove, menjadi daya tarik tersendiri bagi wisatawan untuk berkunjung.

Ahmad mengaku sudah banyak wisatawan yang datang ke pantai ini karena ingin menikmati panorama pantai yang indah dengan berlatarkan rimbunan mangrove.

Suasana pengunjung di pantai Glagah Wangi Istambul, Demak, Jawa Tengah.Dokumentasi Ahmad Zamroni Suasana pengunjung di pantai Glagah Wangi Istambul, Demak, Jawa Tengah.

Bahkan di masa pandemi, sudah banyak wisatawan yang bertanya, kapan pantai ini kembali buka.

"Saat pandemi pun para wisatawan menanyakan kapan wisata Glagah Wangi dibuka kembali. Pada dasarnya Bumdes belum membuka secara resmi tapi pihak masyarakat sudah mulai membuka sendiri satu mingguan. Kita hanya membantu dengan protokol kesehatan," tuturnya.

Baca juga: 5 Tempat Wisata di Tabanan Bali Buka Kembali, Salah Satunya Tanah Lot

Antusiasme wisatawan yang tinggi itulah membuat Pantai Glagah Wangi membuka kunjungan kembali, namun belum secara resmi.

Ia menyebut pembukaan wisata pantai ini dengan kalimat "buka tipis-tipis atau bertahap". Pembukaan pantai sudah dilakukan sejak Minggu (19/7/2020).

"Dengan area yang cukup luas maka tidak ada pembatasan pengunjung. Dari kita mulai buka tipis-tipis hari Minggu kemarin, terbanyak sudah ada sekitar 1.000 pengunjung," terangnya.

Namun, jumlah tersebut diakui Ahmad masih belum sebanyak ketika wisata pantai dibuka resmi, sebelum pandemi.

Baca juga: Tips Wisata ke Blue Mountains Australia, Siapkan Mental

"Biasanya kalau buka resmi hari Minggu itu bisa sampai 3.000-4.000 orang," tambahnya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com