Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kapan Kamu Butuh Liburan? Simak Ciri-cirinya Menurut Psikolog

Kompas.com - 20/07/2022, 16:42 WIB
Desi Intan Sari,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Saat merasa jenuh dalam menjalani aktivitas sehari-hari, liburan kerap dinilai sebagai salah satu solusi.

Namun, kapan sebenarnya seseorang dinilai butuh liburan dan berhenti sejenak dari rutinitas yang melelahkan?

Psikolog sekaligus Founder dan Chief Executive Officer (CEO) Personal Growth, Ratih Ibrahim, MM., meyebut ciri-ciri seseorang yang butuh liburan. 

“Ciri-ciri orang butuh liburan yang terutama adalah saat burnout dengan pekerjaan, kesibukan, aktivitas rutinnya sehari-hari,” kata Ratih kepada Kompas.com, Rabu (20/7/2022). 

Burnout adalah keadaan kelelahan emosional, mental, dan seringkali fisik yang disebabkan oleh stres yang berkepanjangan atau berulang.

Baca juga: 

Ciri-ciri burnout 

Ilustrasishutterstock.com Ilustrasi

Berikut adalah ciri-ciri burnout:

  • Merasa lelah atau terkuras hampir sepanjang waktu.
  • Merasa tidak berdaya, terjebak dan atau dikalahkan.
  • Merasa terpisah atau sendirian di dunia.
  • Memiliki pandangan sinis dan negatif.
  • Menunda-nunda dan membutuhkan waktu lebih lama untuk menyelesaikan sesuatu.
  • Merasa terbebani.

Baca juga: 3 Tips Sederhana Cegah Kram Saat Berenang di Sungai

Jika merasakan gejala yang telah disebutkan di atas, seseorang bisa dikatakan membutuhkan liburan. 

“Liburan adalah sebuah kegiatan menyenangkan yang diidamkan orang, karena secara temporary (sementara) kita keluar dari kegiatan rutin dan intensitasnya untuk beristirahat,” ujar Ratih. 

“Selama beristirahat bisa me time (waktu untuk diri sendiri) mengerjakan hal-hal asyik yang sebelumnya tidak sempat dilakukan,” sambungnya. 

Menurutnya, pada intinya adalah melakukan hal-hal yang bersifat rekreasional, misalnya bertamasya ke suatu tempat yang jaraknya dekat atau jauh. 

Baca juga: 10 Tips Traveling saat Cuaca Panas agar Tidak Tepar

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by Kompas Travel (@kompas.travel)

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com