Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Tempat Wisata di Sekupang Batam, Banyak Tempat Indah

Kompas.com - 04/04/2024, 16:04 WIB
Zeta Zahid Yassa,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

3. Taman Rusa Sekupang

Taman Rusa Sekupang berlokasi di Jl RE Martadinata, Tanjung Pinggir, Sekupang, Kota Batam, Provinsi Kepulauan Riau. 

Kawasan wisata ini dilengkapi dengan jalur jogging sepanjang satu kilometer dan bangunan serbaguna, termasuk fasilitas untuk bermain badminton dan gymnasium. 

Rencana pengembangan taman ini mencakup pembangunan mini zoo yang ramah anak dan kandang rusa, di mana pengunjung dapat melihat hewan tersebut serta memberi makan secara langsung. 

Baca juga: Menhub Sebut Pelayanan Pelabuhan Domestik Sekupang Lumayan Baik

Harga pakan untuk rusa dijual sekitar Rp 5.000 hingga Rp 10.000 per bungkus. Untuk menikmati wisata di Taman Rusa Sekupang, pengunjung akan dikenakan biaya masuk sebesar Rp 5.000. Taman Rusa Sekupang buka setiap hari mulai pukul 07.00 hingga 18.00 WIB.

4. Batam Forest Top 

Batam Forest Top adalah sebuah taman rekreasi yang menawarkan berbagai permainan yang dapat meningkatkan adrenalin. 

Ilustrasi pengunjung duduk di spot foto Batam Forest TopDok.TribunNews Ilustrasi pengunjung duduk di spot foto Batam Forest Top

Mengutip TribunNews, Selasa (2/04/2024), pengunjung dapat mencoba berbagai permainan seperti ayunan tarzan, postman, tandem rope, x-walk, jacob leather, dan chicken walk. 

Selain wahana permainan, terdapat juga area kegiatan outbound, program wisata alam untuk anak-anak, dan jalur hiking

Baca juga: Pelabuhan Internasional Batam Centre dan Sekupang Kini Punya 5 Fasilitas Autogate

Bagi yang tertarik untuk mengunjungi, lokasinya terletak di Bukit Harimau, Sekupang, Batam, Riau, dan buka dari pukul 08.00 hingga 18.00 WIB. 

Untuk masuk ke area wisata ini, pengunjung akan dikenakan tiket masuk seharga Rp 20.000 untuk dewasa, dan Rp 10.000 untuk anak-anak.

5. Pantai Tanjung Pinggir

Pantai ini terletak di Tanjung Pinggir, Sekupang, Batam, Riau, dan dapat dicapai dalam waktu sekitar 30 menit dari pusat kota yang berjarak sekitar 20 kilometer. Dari tepi pantai ini, pengunjung dapat dengan jelas melihat negara tetangga, yaitu Singapura.

Halaman:


Terkini Lainnya

Ada Rencana Kenaikan Biaya Visa Schengen 12 Persen per 11 Juni

Ada Rencana Kenaikan Biaya Visa Schengen 12 Persen per 11 Juni

Travel Update
Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Travel Update
Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Travel Update
World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

Travel Update
Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Travel Update
Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Travel Update
5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

Jalan Jalan
Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Travel Update
Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Travel Tips
Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Travel Update
19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

Travel Update
Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Travel Update
Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

Travel Update
Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

Travel Tips
BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com