Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Aturan Baru Naik Kapal di 3 Gili Tujuan Bali Dikritik, Mengapa?

Kompas.com - 18/10/2022, 11:00 WIB
Ni Nyoman Wira Widyanti

Penulis

KOMPAS.com - Prosedur penjemputan wisatawan yang mengunjungi Tiga Gili (Gili Trawangan, Gili Meno, dan Gili Air) di Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat (NTB), menuju Bali, tengah dikritik akibat sejumlah alasan, salah satunya soal keamanan.

Hal ini dikhawatirkan berdampak terhadap pariwisata di Tiga Gili yang terhantam pandemi Covid-19.

Baca juga: 4 Fakta Gili Trawangan, Tempat Berburu Sunrise dan Sunset

Berikut beberapa fakta terkait aturan baru naik kapal wisatawan Tiga Gili menuju Bali yang Kompas.com rangkum dari beberapa sumber:

Fakta soal aturan baru naik kapal di Tiga Gili

1. Memberatkan dari segi durasi dan biaya

Dilansir dari Tribun Lombok, Selasa (18/10/2022), peraturan baru soal naik kapal bagi wisatawan Tiga Gili dinilai memberatkan dari sisi waktu dan biaya. 

Sebelumnya, wisatawan dari Gili Trawangan bisa naik kapal cepat atau fast boat menuju Pelabuhan Bangsal di Kecamatan Pemenang, Lombok Utara, lalu lanjut ke Bali. 

Namun, berdasarkan aturan baru, wisatawan tidak boleh naik fast boat ke Pelabuhan Bangsal, melainkan harus naik armada pelayaran publik atau public boat ke pelabuhan tersebut yang diselenggarakan oleh Koperasi Karya Bahari. Hal ini dinilai menyebabkan durasi perjalanan lebih lama.

Wisatawan yang tiba di Pelabuhan Bangsal juga masih harus menunggu fast boat guna menuju Bali, ditambah dengan kondisi bahwa tidak semua fast boat bisa bersandar sekaligus di pelabuhan tersebut.

Baca juga:

Tidak hanya itu, terdapat pula biaya tambahan dengan rincian Rp 10.000 untuk pajak dan Rp 20.000 untuk public boat.

"Jadi tamu yang sudah membayar tiket fast boat harus membayar pajak dan biaya public boat lagi hanya untuk ke Bali," tutur salah satu penyedia jasa wisata, Jhonny Wilfredo, kepada Tribun Lombok.

Bila dibandingkan dengan prosedur lama, maka wisatawan hanya cukup membayar tiket fast boat tanpa membayar biaya public boat

Dilansir dari Kompas TV, aturan baru ini mengacu terhadap surat rekomendasi dari Bupati Lombok Utara, Djohan Sjamsu. Aturan ini diterapkan sejak Senin (17/10/2022). 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com