Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Tips Booking Hotel Saat Libur Lebaran agar Lebih Murah

Kompas.com - 30/04/2022, 11:11 WIB
Wasti Samaria Simangunsong ,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Jelang periode libur Lebaran 2022, berburu hotel murah menjadi opsi terbaik untuk menekan pengeluaran.

Namun, harga kamar biasanya ikut melonjak karena tingginya tingginya permintaan. Oleh karena itu, perlu siasat agar kamu tetap bisa mendapat harga lebih murah.

Baca juga: Libur Lebaran 2022, Hotel di Kota Malang Diprediksi Diserbu Tamu

Simak cara dapatkan harga kamar murah dan diskon berikut ini, meskipun tarif hotel naik saat mudik 2022, sebagaimana disampaikan Public Relations Hotel Santika Cirebon Chiko Handoyo:

1. Pesan melalui aplikasi hotel

Memesan kamar lewat aplikasi hotel itu sendiri ternyata bisa membantu kita mendapatkan kamar yang diinginkan dengan harga yang lebih murah saat hendak menginap pada periode peak season seperti libur Lebaran.

Pemandangan dari Hotel Santika Premiere Simpang Lima SemarangKompas.com/Wasti Samaria Simangunsong Pemandangan dari Hotel Santika Premiere Simpang Lima Semarang

Untuk menginap di Hotel Santika, misalnya. Calon tamu bisa mengakses aplikasi MySantika setidaknya sebulan sebelum waktu menginap.

Baca juga: Jangan Bingung Saat Pesan Kamar, Ini Penjelasan Jenis Kamar Hotel

"Contoh, ini (menunjukkan teleponnya) kita jual kamar tanggal 2 Mei di aplikasi pemesanan online ini seharga Rp 1,2 juta. Namun saat kita pesan di aplikasi MySantika, harganya hanya Rp 1,1 juta, lumayan sekali berkurang," tutur Chiko kepada Kompas.com, Jumat (29/4/2022).

2. Cek free-cancelation atau tidak

Tips berikutnya, jangan lupa juga untuk memperhatikan regulasi hotel, apakah free-cancelation atau tidak.

Ilustrasi tamu hotel. DOK. Shutterstock Ilustrasi tamu hotel.

"Jangan terpancing dengan harga kamar murah, karena harga yang murah itu biasanya tidak free-cancelation. Misal, saat mendekati hari H kita ingin meng-cancel, nanti tidak bisa refund," sambungnya.

3. Pesan hotel jauh hari

Meski tak ada tanggal pasti kapan saatnya okupansi hotel masih banyak kosong, namun Chiko menyarankan calon tamu agar memesan jauh-jauh hari sebelum menginap.

Ilustrasi hotel.SHUTTERSTOCK/Chinnapong Ilustrasi hotel.

Chiko membeberkan terkait kebijakan hotel yang selalu menjual di harga yang tepat pada waktu yang tepat. Misal, bila okupansi masih sedikit, harga kamar juga masih murah. Namun saat okupansi tinggi, tentu harga akan terus naik.

Baca juga: Awas, Merokok di Kamar Hotel Bebas Rokok Bisa Didenda Jutaan Rupiah

"Jadi cepat-cepat aja karena hotel melihat dari tingkat okupansi nya. Jika okupansi kamar sudah 50 persen, harga akan naik. Begitu juga jika okupansi sudah 75 persen, harga akan semakin naik," pungkasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Travel Update
Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Travel Update
Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Travel Update
Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Jalan Jalan
Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Jalan Jalan
Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Travel Update
Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Jalan Jalan
YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

Travel Update
Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Jalan Jalan
Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Jalan Jalan
Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Travel Update
Pendaki Penyulut 'Flare' di Gunung Andong Terancam Di-'blacklist' Seumur Hidup

Pendaki Penyulut "Flare" di Gunung Andong Terancam Di-"blacklist" Seumur Hidup

Travel Update
10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

Jalan Jalan
Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Travel Tips
Australia Kenalkan Destinasi Wisata Selain Sydney dan Melbourne

Australia Kenalkan Destinasi Wisata Selain Sydney dan Melbourne

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com