Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gereja Katedral, Gereja Katolik Pertama di Jakarta yang Usianya Lebih dari Seabad

Kompas.com - Diperbarui 25/12/2022, 16:51 WIB
Desi Intan Sari,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

 

Di dalam museum ada barang-barang penting dan bersejarah, salah satunya kitab yang sudah berumur ratusan tahun. 

Kemudian ada juga jubah dan tongkat dari Paus yang dulu sempat datang ke Indonesia dan meninggalkan barang-barang tersebut. 

Baca juga: Museum Katedral Jakarta, Ini Jam Buka dan Aturan Masuknya

Setiap 28 Oktober, tepatnya saat hari Sumpah Pemuda, Gereja Katedral memiliki pertunjukan video mapping.

Gereja ini memperingati Sumpah Pemuda dengan video mapping karena dulu tempat ibadah ini juga sempat menjadi tempat pembukaan Kongres Pemuda. 

Selain itu, karena bangunanya yang unik, Gereja Katedral kerap digunakan sebagai tempat mengikat janji suci. Salah satu selebritas yang menikah di tempat ini adalah Sandra Dewi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com