Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Raja Ampat Masuk 30 Tempat Wisata Terbaik 2023 Versi Lonely Planet

Kompas.com - 17/11/2022, 21:40 WIB
Louis Brighton Putramarvino,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Raja Ampat di Papua Barat masuk daftar 30 tempat wisata terbaik untuk dikunjungi pada tahun 2023 atau Best in Travel 2023 versi situs perjalanan Lonely Planet, Selasa (15/11/2022).

Raja Ampat dinilai sebagai salah satu destinasi terbaik untuk unwind atau beristirahat. Destinasi ini juga terkenal akan terumbu karang, tempat menyelam, dan pantai. 

Baca juga:

"Jumlah dan jenis kehidupan bawah laut di tempat ini cukup banyak sehingga para ilmuwan mendeskripsikan Raja Ampat sebagai hot spot biologis," bunyi tulisan tentang Raja Ampat di laman resmi daftar tersebut.

Adapun salah satu cara yang direkomendasikan untuk menikmati daya tarik Raja Ampat adalah dengan liveaboard. Dilaporkan oleh Kompas.com, Senin (3/4/2017), liveaboard atau live on board (LOB) adalah cara untuk menikmati wisata bahari dengan menginap di atas kapal.

Wisatawan akan dibawa berkeliling ke tempat menyelam atau snorkeling menggunakan kapal phinisi, sekaligus tinggal selama beberapa hari di tengah laut.

Raja Ampat juga dinilai dapat menjadi destinasi wisata alternatif jika kamu ingin berwisata yang anti-mainstream.

Baca juga: 

Ada beberapa aktivitas yang dapat dilakukan di Raja Ampat, seperti menyelam atau snorkeling di Misool, melihat spesies burung cendrawasih di Pulau Waigeo dan Gam, mengunjungi Desa Arborek, serta mendaki Bukit Piaynemo.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Travel Update
Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Travel Update
Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Travel Update
Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Jalan Jalan
Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Jalan Jalan
Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Travel Update
Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Jalan Jalan
YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

Travel Update
Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Jalan Jalan
Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Jalan Jalan
Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Travel Update
Pendaki Penyulut 'Flare' di Gunung Andong Terancam Di-'blacklist' Seumur Hidup

Pendaki Penyulut "Flare" di Gunung Andong Terancam Di-"blacklist" Seumur Hidup

Travel Update
10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

Jalan Jalan
Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Travel Tips
Australia Kenalkan Destinasi Wisata Selain Sydney dan Melbourne

Australia Kenalkan Destinasi Wisata Selain Sydney dan Melbourne

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com