Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tradisi Kupatan di Mana? Ada Makan Ketupat hingga Kirab

Kompas.com - 01/05/2023, 12:40 WIB
Ulfa Arieza

Penulis

3. Kudus  

Tradisi kirab Kupatan atau Syawalan di Kabupaten KudusTribun Jateng/ Rezanda Akbar Tradisi kirab Kupatan atau Syawalan di Kabupaten Kudus

Sementara itu, masyarakat Kabupaten Kudus menggelar tradisi Kupatan secara meriah. Salah satunya adalah masyarakat Desa Hadipolo, Jekulo, Kabupaten Kudus. 

Mengutip Tribun Jateng, Sabtu (29/4/2023), tradisi tahunan di desa tersebut dikenal sebagai tradisi Bulusan. Sebab, puncak dari tradisi tersebut adalah memberikan makan bulus atau kura-kura dengan ketupat.

Selain memberi makan kura-kura dengan ketupat, masyarakat Desa Hadipolo juga menggelar kirab atau arak-arakan. Dalam kirab Kupatan itu, setidaknya ada tiga gunungan hasil bumi yang diarak para warga.

Tradisi Bulusan di Desa Hadipolo berlangsung meriah. Warga sangat antusias menyaksikan tradisi tersebut hingga dipadati oleh warga dari berbagai wilayah di Kabupaten Kudus.

Baca juga: Libur Lebaran, Kunjungan Wisatawan ke Yogya Lesu akibat Tarif Parkir

Baca juga: Lebaran 2023 Usai, Kampung Warna Jodipan di Malang Masih Dikunjungi Turis Asing

4. Jepara

Tradisi Lomban di Kabupaten JeparaTRIBUN JATENG/YUNANSETIAWAN Tradisi Lomban di Kabupaten Jepara

Tradisi Kupatan di Kabupaten Jepara, Jawa Tengah juga disebut sebagai  Pesta Lomban atau Bakda Kupat, seperti dikutip dari Tribun Jateng.

Tradisi tersebut terdiri dari beberapa kegiatan, seperti ziarah makam, pagelaran wayang kulit, pelarungan kepala kerbau, festival kupatan, dan sebagainya.

Selain tradisi turun temurun, pelaksanaan Kupatan di Jepara tersebut menjadi magnet wisata dengan kearifan lokal. Rangkaian tradisi Kupatan di Jepara selalu ramai dihadiri para warga hingga wisatawan. 

5. Tuban 

Masyarakat Kabupaten Tubat merayakan tradisi Kupatan dengan memasak aneka hidangan. Mengutip laman Pemerintah Kabupaten Tuban, masyarakat setempat memasak ketupat, lengkap dengan opor ayam dan lauk pelengkap lainnya.

Biasanya, mereka akan membagikan masakan tersebut ke tetangga dan mengirim ke mushala terdekat untuk selamatan atau tahlilan.

Baca juga: Libur Lebaran, 1,5 Juta Wisatawan Kunjungi Obyek Wisata Banten, Anyer Jadi Primadona

Baca juga: Jawa Barat Diserbu Wisatawan Saat Libur Lebaran, Cirebon Naik Signfiikan

6. Blitar 

Serupa, masyarakat Blitar juga menggelar acara makan bersama serta selamatan di masjid atau mushola. Mengutip laman Pemerintah Kabupaten Blitar,  warga setempat membawa hidangan yang akan disantap bersama.

Hidangan yang dibawa didominasi dengan ketupat serta sayur sebagai pelengkapnya, seperti opor ayam, tahu, tempe, dan lain-lain.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Travel Update
Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Jalan Jalan
Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Jalan Jalan
Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Travel Update
Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Jalan Jalan
YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

Travel Update
Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Jalan Jalan
Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Jalan Jalan
Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Travel Update
Pendaki Penyulut 'Flare' di Gunung Andong Terancam Di-'blacklist' Seumur Hidup

Pendaki Penyulut "Flare" di Gunung Andong Terancam Di-"blacklist" Seumur Hidup

Travel Update
10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

Jalan Jalan
Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Travel Tips
Australia Kenalkan Destinasi Wisata Selain Sydney dan Melbourne

Australia Kenalkan Destinasi Wisata Selain Sydney dan Melbourne

Travel Update
Airbnb Hadirkan Keajaiban di Dunia Nyata Melalui Peluncuran Icons

Airbnb Hadirkan Keajaiban di Dunia Nyata Melalui Peluncuran Icons

Travel Update
Australia Siapkan Banyak Resto Halal, Dukung Pariwisata Ramah Muslim

Australia Siapkan Banyak Resto Halal, Dukung Pariwisata Ramah Muslim

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com